RSS

Akreditasi


Pada minggu kemarin dosen saya tidak bisa masuk karena lagi melakukan proses akreditasi, kemudian teman saya bertanya“Apa itu akreditasi?”
Akreditasi adalah suatu bentuk pengakuan pemerintah terhadap suatu lembaga pendidikan swasta.Contohnya akreditasi metode tes laboratorium dan sertifikasi spesialisi yang diizinkan mengeluarkan sertifikat resmi yang telah memiliki standar.
Akreditasi di Indonesia ini berdasarkan Undang-undang No. 22 Tahun 1961, dan diberikan oleh Departemen Pendidikandan Kebudayaan. Hasilnya akan berupa tiga tingkatan, yaitu Terdaftar, Diakui, dan Disamakan.

Referensi:
Ensiklopedi Nasional Indonesia, 2004.Bekasi: Delta Pamungkas ISBN 97909327-00-8. Hal, 213.
Accreditation of Certification Bodies, Forest Stewardship Council website (accessed January 25, 2008)

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Post a Comment